entry image

Semen Padang Telah Berkomunikasi dengan Bupati Kediri

PADANG, 22/10/2022-  Bupati Kediri Jatim, Hanindhito Himawan Pramana sudah berkomunikasi dengan PT Semen Padang, Sabtu (22/10) malam.

Mas Dhito demikian bupati muda ini disapa, meminta maaf atas video berdurasi pendek yang beredar luas di platform tiktok, Selasa (18/10). Video sidak itu, kata Dhito beredar potongannya tanpa bisa dikendalikan, karena banyak pihak yang merekam.

“Saya minta maaf menyebut kualitas Semen Padang paling bawah, saya salah. Saya tahu Semen Padang sama sekali tidak begitu. Kurang tepat atau salah saya mohon maaf sebe... Read more


entry image

Lestarikan Ikan Bilih, Semen Padang Teken Kerjasama dengan Universitas Bung Hatta (UBH)

PADANG - PT Semen Padang menjalin kerjasama (MoU) dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Bung Hatta (UBH), untuk melestarikan ikan bilih yang kini terancam kepunahan, Rabu (11/7/2018).

Kerjasama yang berlangsung di Taman Reklamasi Semen Padang itu, ditandai dengan penandatangan kesepakatan kerjasama kedua belah pihak. Dari Semen Padang, penandatangan kerjasama itu, diwakili Kepala Departemen Rendal Produksi, Juke Ismara. Sedangkan dari UBH, diteken oleh Ketua LPPM Abdullah Munzir.

Penandatangan itu juga disaksika... Read more


entry image

TSR Semen Padang Bersama Gubernur Kunjungi Masjid di Rao

PADANG (12/5/2019) - Dalam rangka meningkatkan Ukhuwah Islamiyah di bulan Ramadan, Gubernur Sumbar, Irwan Prayitno, bersama Tim Safari Ramadan (TSR) PT Semen Padang, mengunjungi Masjid Nurul Ikhwan, Pulau II Jorong V, Nagari Tarung-Tarung, Kecamatan Rao, Pasaman, Minggu, 12 Mei 2019.

Dalam kunjungan yang juga diikuti  Ketua TP. PKK Sumbar, Nevi Zuraina Irwan Prayitno, TSR PT Semen Padang yang dipimpin Direktur Operasi, Firdaus,   menyerahkan bantuan berupa uang tunai sebesar Rp20 juta kepada pengurus masjid.

entry image

'Kemanusiaan' Alasan Kuat Dirkeu Semen Padang Lakukan Donor Darah

PADANG (10/8/2022) - 'Kemanusiaan' jadi alasan kuat Direktur Keuangan dan Umum Perseroan PT Semen Padang, Oktoweri pertama kali memutuskan donor darah di tahun 2010. Donor darah pertamanya dilakukan di kantor PMI Kota Padang di Jl. Sawahan Dalam II No.12. 

"Kemanusiaan alasan kuat saya melakukan donor kala itu. Setelah yang pertama itu, Alhamdulillah berlanjut donor sampai saat ini di PT Semen Padang jika ada kegiatan," katanya saat acara donor darah di GSG PT Semen, Rabu, 10 Agustus 2022.

Selain kemanusiaan, susahnya mendapatkan darah pada siatu... Read more