Semen Padang HalalbiHalal, Ribuan Karyawan dan Stakeholders Berbaur dengan Manajemen

PADANG, 13 JUNI 2019-- Ribuan karyawan Semen Padang Group dan masyarakat berbaur dengan manajemen Semen Padang, menikmati suasana keakraban dan silaturrahim pada acara halalbihalal  yang dilaksanakan PT Semen Padang di tiga titik berbeda pada Kamis (13/6/2019).  

Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri mengatakan, kegiatan halalbihalal merupakan kegiatan tahunan perusahaan bersama dengan karyawan/ti, stakeholder dan masyarakat. 

"Untuk tahun ini tema yang kita angkat yakni, Merajut Kebersama... Read more

entry image

Semen Padang Makin Matang

PADANG, 5/7/2018 –  Waktu 60 tahun adalah usia pensiun bagi tenaga kerja, namun bagi Semen Padang semakin tua usianya, kondisnya semakin matang. Bahkan, dalam waktu enam dekade tersebut, Semen Padang terus berkembang dan sudah memiliki enam pabrik.

"Artinya, industri Semen Padang sendiri mengalami kemajuan yang sangat signifikan setelah 60 tahun nasionalisasi (5 Juli 1958-5 Juli 2018). Tak hanya menguasai teknologi persemenan terkini, tapi Semen Padang juga punya banyak memiliki ahli semen yang kemampuanya tak diragukan lagi,"... Read more


UPZ Baznas Semen Padang Salurkan Dana Masuk Sekolah 1,06 M

PADANG, 22/7/2019 (SP) –Sebagai wujud kepedulian terhadap pendidikan di Kota Padang, PT Semen Padang melalui Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Baznas Semen Padang, kembali menyalurkan dana bantuan masuk sekolah untuk pelajar kurang mampu di Kota Padang.

Untuk tahun ajaran baru 2019/2020 ini, total bantuan dana pendidikan yang disalurkan secara rutin oleh lembaga pengumpul zakat karyawan/karyawati perusahaan semen plat merah di Kota Padang itu, mencapai Rp1,06 miliar.

Ketua UPZ Baznas Semen Padang Oktoweri me... Read more

entry image

Gelar Webinar Tentang Aturan Perundangan Kecelakaan Kerja, Semen Padang Hadirkan Direskrimum Polda Sumbar

PADANG (17/2/2021) - Dalam rangka meningkatkan pengetahuan karyawan/ti terkait aturan perundangan kecelakan kerja, PT Semen Padang menggelar webinar edukasi dan sosialisasi secara virtual melalaui aplikasi zoom, Rabu (17/2/2021). 

Menghadirkan Direskrimum Polda Sumbar Kombes Pol Imam Kabut Sariadi S.I.K, M.M sebagai pemateri, webinar dengan tema Aturan Perundangan Terkait Kecelakaan Kerja itu dibuka oleh Direktur Operasional PT Semen Padang Asri Mukhtar . 

Selain Asri Mukhtar, pada webinar series #... Read more