entry image

TRC Semen Padang Evakuasi 2 Korban Gempa Cianjur di Desa Cijedil

PADANG (25/11/2022) - Sebanyak 8 korban gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, yang sebelumnya dilaporkan hilang, berhasil ditemukan oleh SAR gabungan. Bahkan, relawan  Tim Reaksi Cepat  (TRC) Semen Padang yang turut serta membantu SAR gabungan, juga ikut mengevakuasi korban gempa yang ditemukan tersebut.

"Untuk hari ini ada 8 korban yang ditemukan. 2 korban di antaranya dievakuasi langsung oleh relawan TRC Semen Padang dari lokasi penemuan ke mobil ambulance," kata Koordinator TRC Semen Padang untuk bencana gempa bumi Cianjur, Saparudin, sa... Read more


Ratusan Karyawan Semen Padang Group dan Keluarga Meriahkan SP Runners Fun Run 2023

PADANG (12/11/2023) - Ratusan karyawan Semen Padang Group beserta keluarga begitu antusias mengikuti lomba lari SP Runners Fun Run 2023 dengan hadiah jutaan rupiah yang digelar PT Semen Padang dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, Minggu (12/11/2023) pagi. 

Start dimulai dari Club House Lapangan Golf PT Semen Padang, ratusan peserta lomba lari dengan kategori 3K Keluarga, 5K, 5K Master dan 10K itu, dilepas oleh Direktur Operasi PT Semen Padang Indrieffouny Indra.

Tampak ikut di antara peserta, Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang Oktow... Read more


entry image

Bersama SAR Gabungan, TRC Semen Padang Evakuasi 4 Korban Gempa di Desa Cijedil

PADANG (26/11/2022) - SAR gabungan bersama relawan Tim Reaksi Cepat (TRC) Semen Padang, kembali menemukan empat orang korban gempa di Desa Cijedil, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Sabtu (26/11/2022).

Usai ditemukan, SAR gabungan bersama relawan TRC dari perusahaan semen pertama di Indonesia dan Asia Tenggara itu, langsung mengevakuasi keempat korban ke ambulance untuk selanjutnya dibawa ke rumah sakit. 

"Evakuasi terhadap korban gempa yang sebelumnya dilaporkan  hilang, kami lakukan secara estafet. Karena lokasi penemuan b... Read more


entry image

Buat Bangga Semen Padang, Tiga Atlet Binaan FKKSPG Wakili Sumbar di PON XXI Aceh-Sumut

PADANG (30/10/2023) - Cabang olahraga (Cabor) binaan Forum Komunikasi Karyawan Semen Padang Group (FKKSPG) ibarat KONI mininya Sumbar. Pasalnya, setiap gelaran PON, selalu saja ada atlet binaan FKKSPG yang menjadi andalan untuk mewakili Sumbar di ajang nasional tersebut.

Sekretaris Umum FKKSPG Edi Fahrizal mengatakan, untuk PON XXI PON ACEH-SUMUT 2024, sedikitnya ada tiga atlet binaan FKKSPG yang akan berlaga pada PON mendatang. Ketiga atlet itu adalah Fukratuz Zakiah dari cabor Soft Tennis, Muhammad Iqbal dari kelatnas Perisai Diri yang turun untuk cabor P... Read more