FGD Tata Kelola Indarung I, Semen Padang Hadirkan Dirjen Kebudayaan

PADANG (17/1/2023) - Meski kawasan Cagar Budaya Indarung I telah direkomendasikan sebagai Cagar Budaya Nasional oleh Tim Ahli Cagar Budaya Nasional (TACBN), PT Semen Padang sebagai perusahaan Semen pertama di Indonesia dan Asia Tenggara, terus berkomitmen untuk mewujudkan kawasan Cagar Budaya Indarung I sebagai World Heritage.

Salah satu wujud dari komitmen tersebut, adalah dengan digelarnya Focus Group Discussion (FGD) Tata Kelola Pabrik Indarung I di Wisama Indarung, Selasa (17/1/2023). Bekerjasama dengan Indarung Heritage Society, FGD itu menghadirkan Di... Read more


entry image

PT Semen Padang Serahkan 284 Kantong Darah ke PMI Kota Padang

PADANG, (14/06/2023) - PT Semen Padang bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Padang kembali menggelar donor darah di Club House Bukit Atas, Indarung, Padang, Rabu (14/06/2023). Kegiatan yang digelar dari pukul 08.00 hingga 16.00 WIB berhasil mengumpulkan sebanyak 284 kantong darah.

Turut hadir menyumbangkan darah, Kepala Departemen Sumber Daya Manusia (SDM) & Umum, R Trisandi Hendrawan, Kepala Departemen Tambang & Pengelolaan Bahan Baku, Sumarsono, Kepala Unit Humas & Kesekretariatan, Nur Anita Rahmawati, Kepala Unit Operasional S... Read more


entry image

Dukung Wujudkan Generasi Emas 2045, Semen Padang Lanjutkan Program BAAS

PADANG (22/5/2023) - Kampanye Perang Melawan Stunting yang digalakkan PT Semen Padang dalam rangka mendukung Generasi Emas 2045 melalui program Bapak Asuh Anak Stunting (BAAS) di tiga kecamatan di Kota Padang, kembali digelar. Tiga kecamatan itu adalah Lubuk Kilangan, Lubuk Begalung dan Pauh.

Kepala Departemen Komunikasi & Hukum Perusahaan PT Semen Padang, Iskandar Z Lubis mengatakan, kampanye Perang Melawan Stunting melalui program BAAS itu telah dimulai pada tahun 2022. Bahkan, kegiatan berupa pencegahan anak stunting ini mendapat apresiasi dari wali ... Read more


Pohon Tumbang di Jalan Raya Padang-Solok, Semen Padang Kerahkan Relawan TRC

PADANG (23/9/2020) Hujan lebat disertai angin kencang yang terjadi sejak Rabu (23/9/2020) siang sekitar pukul 12.00 WIB hingga sore, menyebabkan pohon tumbang di Jalan Padang-Solok, tepatnya di kawasan Pondok Bambu, Kelurahan Indarung, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang.

Beruntung pohon tumbang tersebut idak memakan korban, namun tumbangnya pohon dengan diameter sekitar 40 cm itu, menyebabkan arus lalu lintas di Jalan Raya Padang-Solok, mengalami kemacetan hingga radius 1 km.

Relawan Tim Reaksi Cepat (TRC) Semen Padang bersama Relawan Bencana Ran... Read more