entry image

Semen Padang Sukses Raih 5 Penghargaan ENSIA 2023

PT Semen Padang dengan inovasi lingkungan dan sosial yang dilakukannya, sukses meraih lima penghargaan pada ajang Environmental and Social Innovation Award (Ensia) 2023 yang diprakarsai PT Sucofindo.

Penghargaan Ensia 2023 itu diserahkan langsung oleh Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Alue Dohong kepada Kepala Unit Humas PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati, pada Penganugerahan Ensia Award, di Semarang, Kamis (10/8/2023).

"Alhamdulillah, dari beberapa kategori Ensia 2023, kami bisa memenangkan lima kategori, yakni dua platinum, dua gold, dan... Read more


entry image

Webinar Series #9 Semen Padang; dr.Selfi Farisha: Tahan Diri untuk Berinteraksi dengan Banyak Orang pada Liburan Nataru

PADANG (23/12/2020) - Menghadapi libur Natal dan menyambut tahun baru (Nataru) 2021 yang berlangsung di tengah pandemi COVID-19, PT Semen Padang menggelar webinar dengan tema "Liburan Sadar Covid", Rabu (23/12/2020) pagi. 

Webinar series #9 itu dibuka  Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury dan menghadirkan Direktur Utama Semen Padang Hospital dr. Selfi Farisha sebagai pembicara. 

Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury mengatakan bahwa webinar series#9  dengan tema "Liburan Sadar Covid" ini d... Read more


entry image

Semen Padang Laksanakan Vaksinasi Lansia Dosis Kedua

PADANG (19/8/2021) – PT Semen Padang melaksanakan vaksinasi COVID-19  Lanjut Usia (Lansia) doses kedua  di Gedung Serba Guna  pada Rabu (19/5/2021).  

“Vaksinasi hari ini merupakan lanjutan vaksinasi dosis pertama yang dihadiri Wakil Gubernur Sumatera Barat Audy Joinaldy  dan Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri di tempat yang sama,  pada  12 April 2021 lalu,” kata Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati.

Pemberian vaksinasi dosis kedua ini dilaksanakan... Read more


Pohon yang Ditanam Korem-Semen Padang di Bekas Tambang Alami Perkembangan

PADANG (21/8) - Upaya Korem 032/Wirabraja untuk mengembalikan bekas lahan tambang PT Semen Padang menjadi lahan produktif dengan menggunakan pupuk organik Bios 44 mulai terwujud. Bahkan upaya tersebut, ditandai dengan berkembangnya pohon produktif yang ditanam di areal bekas tambang batu kapur pada 5 Juli kemarin.

"Sejak pohon ini ditanam hingga sekarang, bagi saya pribadi dan Korem ini ada progresnya, karena ada perubahan pada struktur tanah, dan perubahan itu yang mungkin akan menjadikan lahan ini menjadi produktif," kata Danrem 032... Read more