entry image

UPZ Semen Padang Salurkan Bantuan Masuk Sekolah untuk 1.368 Pelajar Kurang Mampu

PADANG, 20 JULI 2020 - Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Baznas Semen Padang menyalurkan bantuan pendidikan berupa biaya masuk sekolah sebesar Rp950 juta yang disalurkan kepada 1.368 pelajar dan mahasiswa kurang mampu di Kota Padang, Senin (20/7/2020).

Bertempat di SDN 13 Batu Gadang, Lubuk Kilangan, Kota Padang, bantuan pendidikan itu diserahkan secara simbolis oleh Kepala Pelaksana Harian UPZ Baznas Semen Padang Muhammad Arif kepada perwakilan wali murid penerima bantuan.

Kepala Pelaksana Harian UPZ Baznas Semen ... Read more

entry image

Gubernur Mahyeldi Ajak Bupati dan Walikota se-Sumbar Gunakan Semen dari PT Semen Padang

PADANG (29/8/2022) - Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah, mengajak seluruh walikota dan bupati se-Sumbar untuk bekerjasama dengan PT Semen Padang dalam hal penggunaan semen. Karena menurutnya, PT Semen Padang adalah kebangaan masyarakat Sumbar yang eksistensinya harus dijaga bersama. 

"PT Semen Padang sudah banyak memberikan kontribusi kepada kabupaten dan kota di Sumbar. Ini tidak terbantahkan. Jadi, saya tawarkan MoU penggunaan semen, supaya bupati dan walikota di Sumbar menggunakan semen yang diproduksi dari PT Semen Padang untuk m... Read more


entry image

Ribuan Jamaah Salat Ied di Semen Padang

PADANG, 15/7/2018 -- Ribuan jamaah dari Indarung dan sekitarnya membanjiri Plaza Kantor Pusat PT Semen Padang untuk melaksanakan Shalat Idulfitri (Ied) 1439 H, Jumat (15/7/2018). Meski diwarnai cuaca mendung, pelaksanaan Shalat Ied tetap berjalan lancar.

Sebagai Khatib Shalat Ied di PT Semen Padang Ustadz Djazuli Ruhan Basyir, sedangkan imam, Engkizar. Dalam barisan jamaah tampak, Dirut PT Semen Padang Yosviandri, Direktur Operasional, Firdaus, Direktur Keuangan, Tri Hartono Riantor serta Komisaris, Khairul Jasmi.

Ustadz Djazuli Ruhan Basyir dalam khu... Read more


Rakernas di Padang, IMA Kunjungi Cagar Budaya Nasional Pabrik Indarung I

PADANG (19/5/2023) - Sekitar 200 lebih pengurus dan anggota Indonesia Marketing Association (IMA) dari berbagai chapter di Indonesia, berkunjung ke PT Semen Padang untuk melihat lebih dekat bangunan pabrik Indarung I yang 

merupakan pabrik semen pertama di Asia Tenggara yang telah ditetapkan sebagai Cagar Budaya Nasional, Jumat (19/5/2023). 

Kedatangan ratusan anggota dan pengurus organisasi yang berfokus menggerakkan aktivitas pengembangan pemasaran di Indonesia itu, disambut oleh Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang, Oktoweri, sert... Read more