Dukung Penuh Aksi Bersih Batang Arau Semen Padang Bantu Perahu, Tong Sampah, dan Terjunkan Staf dan TRC

PADANG, 23/3/2019 - Komitmen PT Semen Padang mendukung program pemerintah dalam kegiatan bersih lingkungan tidak diragukan lagi. Setelah menginisiasi program "Barasiah Basamo" sejak 2018 lalu, PT Semen Padang kali ini mendukung penuh aksi sosial membersihkan Sungai Batang Arau dari sampah pada Sabtu (23/3/2019). Dukungan itu diwujudkan dalam bentuk pemberian bantuan satu unit perahu pengambil sampah, 40 unit bak sampah, dan menurunkan sedikitnya 50 staf dan anggota Tim Reaksi Cepat (TRC) Semen Padang untuk bergabung bersama-sama elemen masyarakat lainnya.

... Read more


entry image

Semen Padang Peringati Bulan K3 Nasional dan Mutu Tahun 2020

PADANG (13/1/2020) - Dalam rangka mendukung program pemerintah,  dan melaksanakan kegiatan – kegiatan yang dapat meningkatkan dan memperkuat pengetahuan serta memupuk kesadaran karyawan di bidang Kesehatan dan Keselamatan Kerja, PT Semen Padang tahuh ini kembali memperingati Bulan K3 Nasional yang disatukan dengan  Bulan Mutu.

"Momentum ini harus dimanfaatkan dengan sebaik–baiknya oleh seluruh insan Perusahaan untuk terus melakukan optimalisasi dan optimasi pada seluruh sumber daya yang dipunya untuk menciptaka... Read more

Putri Karyawan SP Jadi Pembawa Baki Upacara HUT RI di Kantor Gubernur Sumbar

PADANG - Hanifah Aulya Hasanah, siswi kelas XI SMA Negeri 4 Padang jurusan IPA, terpilih sebagai pembawa Baki Bendera Merah Putih pada Upacara HUT Kemerdekaan RI ke-74 yang akan digelar di lapangan Kantor Gubernur Sumbar, Sabtu, 17 Agustus 2019. Remaja berhijab yang tinggal di Kampung Baru Boya, Kelurahan Indarung, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang itu  terpilih, setelah mengikuti serangkaian seleksi.   

Hanifah merupakan merupakan  putri  dari pasangan Prinaldi (42) dan Novia Disni (38). Prinaldi  me... Read more

entry image

Semen Padang Group Serahkan Beasiswa kepada 2.154 Pelajar dan Mahasiswa

PADANG - Semen Padang  Group kembali menyalurkan bantuan beasiswa rutin kepada pelajar di Kota Padang. Kali ini, sebanyak 2.154 pelajar kurang mampu dan berprestasi, mendapatkan beasiswa dan bantuan pendidikan dari PT Semen Padang.

Beasiswa dan bantuan pendidikan yang berjumlah lebih dari Rp1,3 miliar itu, diserahkan secara simbolis oleh Direktur Utama PT Semen Padang, Yosviandri di Gedung Serba Guna PT Semen Padang, di Indarung, Kecamatan Lubuk Kilangan (Luki), Kota Padang, Selasa (24/7/2018) pagi.

Pada penyerahan tersebut, turut hadir Direktur... Read more