Wawako Padang Tiba-tiba Sambangi TRC Semen Padang

PADANG (25/6/2019) - Wakil Walikota Padang Hendri Septa mengapresiasi Tim Reaksi Cepat (TRC) Semen Padang yang selalu tampil paling depan jika terjadi bencana di Kota Padang, terutama banjir yang dan bencana tanah longsor yang sering terjadi di Jalan Padang-Solok.

"Kami di Pemko Padang berterimakasih kepada TRC Semen Padang yang selalu konsisten dalam menanggulangi bencana. Seperti longsor di Jalan Padang-Solok contohnya. TRC tampil paling depan," katanya saat mengunjungi Mako TRC Semen Padang di kawasan Bukit Atas, Selasa, 25 Juni 20... Read more

entry image

Semen Padang Serahkan Bantuan 20 Unit Alat Pengolahan Sampah untuk Kelompok Dasawisma Kemiri 8 Pasaman

PADANG (1/9/2020) - PT. Semen Padang melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan, memberikan bantuan sebanyak 20 unit alat pengolahan sampah kepada Dasawisma Kemiri 8 Jorong Sentosa, Nagari Panti, Kecamatan Panti, Kabupaten Pasaman.

Bertempat di halaman Kantor Camat Panti, bantuan untuk program Wanita Peduli Sampah bagi kalangan Ibu rumah tangga itu diserahkan oleh Staf CSR Semen Padang, Jayus Karnedi yang didampingi Staf Unit Safety Health Environtment (SHE) Alif Yuza kepada Ketua Dasawisma Kemiri 8, Irawati... Read more

entry image

Semen Padang Gelar Webinar Kesehatan tentang Asam Lambung

PADANG, (21/7/2022) - PT Semen Padang menggelar webinar kesehatan dengan 

tema "Penyakit-penyakit terkait dengan Asam Lambung" dengan menghadirkan narasumber dokter spesialis penyakit dalam dari Semen Padang Hospital,  Dr. dr. Saptino Miro Sp.PD-KGEH, FINASIM, Rabu, (20/7/2022).

Digelar melalui aplikasi microsoft teams, webinar kesehatan tersebut diikuti ratusan karyawan Semen Padang Group, serta pihak dari asuransi kesehatan Ramayana.

Saptino Miro menjelaskan bahwa penyakit asam lambung ini banyak diderita masyarakat umum. Penyebabnya... Read more


entry image

Semen Padang Kembali Hijaukan Area Pabrik

PADANG, 19/8/2022 - PT Semen Padang kembali melakukan penghijauan di area pabrik melalui penanaman pohon. Kali ini dilakukan pada area  rawmill Indarung V pada Jum'at (19/08/2022). Tahun 2022 ini penanaman ditargetkan sebanyak 1000 pohon di area pabrik semen pertama di Asia Tenggara tersebut.

Hadir pada penghijauan ini Direktur Operasi, Indrieffouny Indra, Kepala Departemen Pemeliharaan, Muhammad Syafitri, Kepala Departemen Tambang & Pengelolaan Bahan Baku, Sumarsono, Kepala Departemen Produksi Semen, Abdul Hakim Lubis,   Kepala Departeme... Read more