Inovator Semen Padang Borong Empat 3 Stars pada Ajang APQO-IC di Bali

PADANG, 15/10/2019 - Tim inovasi PT Semen Padang berhasil meraih prestasi gemilang di ajang Asia Pacific Quality Organization (APQO) International Conference ke- 25 di Bali 14 - 16 Oktober 2019. Pada iven yang diikuti sebanyak 700 orang peserta dari 300 lebih perusahaan dari 19 negara itu, empat tim yang dikirim Semen Padang semuanya berhasil meraih  3 Stars, anugerah tertinggi pada ajang tersebut. 

Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri menyatakan bersyukur atas pencapaian yang telah diraih empat tim Semen Padang tersebut. "Alhamdulillah, ini ... Read more


Dewan Pakar MKB ANRI: Semen Padang Berpeluang jadi Memori Kolektif Bangsa

PADANG (5/5/2023) - Wakil Ketua Dewan Pakar Memori Kolektif Bangsa (MKB) yang juga Arsiparis Utama Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), M. Taufik, menyampaikan bahwa Arsip PT Semen Padang berpeluang untuk ditetapkan sebagai MKB. Karena, PT Semen Padang dari dulu sudah menerapkan sistem manajemen kearsipan yang telah mendapatkan akreditasi A dari ANRI.

"Insya Allah ada peluang (Arsip Semen Padang) untuk dijadikan MKB. Karena, semuanya sangat komit dengan kearsipan. Jadi, tidak ada alasan Arsip Semen Padang untuk tidak ditetapkan atau diregister menjadi ... Read more


entry image

Cegah Stunting, Semen Padang bersama Pemko Padang Launching Rumah Gizi "Santiang" Kecamatan Pauh

PADANG (11/1/2023) - – Kampanye Perang Melawan Stunting yang dilakukan PT Semen Padang dalam rangka mendukung program Generasi Emas 2045 terus digalakkan. Setelah memberikan bantuan  makanan tambahan untuk bayi stunting berusia di bawah 2 tahun (Baduta), kali ini PT Semen Padang bersama Pemko Padang me-launching Rumah Gizi "Santiang" Kecamatan Pauh, Rabu (11/1/20223) 

Launching Rumah Gizi "Santiang" yang berada di Rumah Data Ku, Kelurahan Limau Manis Selatan itu, ditandai dengan pengguntingan pita oleh Kepala Dinas Kesehatan Kota Padang, dr... Read more


Ratusan Karyawan Semen Padang Group Antusias Ikut Donor, 349 Kantong Darah Diserahkan ke PMI

PADANG (17/10/2023) - Ratusan karyawan Semen Group antusias mengikuti kegiatan donor darah yang digelar oleh Serikat Pekerja Semen Padang (SPSP) di Gedung Serba Guna (GSG) PT Semen Padang, Selasa (17/10/2023). Hasilnya,  sebanyak 349 kantong darah terkumpul dan diserahkan ke Unit Donor Darah (UDD) PMI Kota Padang.  

Dengan tema “Sekantong Darah, Sejuta Cinta Untuk Sesama”, donor darah yang digelar sejak pukul 08.00 WIB hinga pukul 16.00 WIB itu, juga diikuti masyarakat sekitar perusahaan. Menariknya, pada donor darah tersebut, SPS... Read more