Upacara Kemerdekaan RI ke-73, Staf Pimpinan Semen Padang Jadi Paskibra

PADANG – Sebagai wujud memaknai Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-73, manajemen PT Semen Padang menggelar upacara bendera di Plaza Kantor Pusat, Jumat (17/8/2018) pagi.

Upacara yang digelar sejak pukul 07.00 WIB hingga berakhir sekitar pukul 08.00 Wib itu, diikuti oleh ribuan karyawan, termasuk Anak Perusahaan Lembaga Penunjang (APLP) di lingkungan Semen Padang.

Menariknya, pada upacara yang diikuti oleh Direktur Operasional Firdaus selaku inspektur upacara itu, seluruh staf pim... Read more

entry image

PT Semen Padang Berharap Raih Akreditasi Kearsipan A+ Tahun Ini

PADANG, 19/4/2021 – PT Semen Padang berharap tahun ini bisa meraih akreditasi kearsipan A+ (bintang empat) dari  akreditasi A (bintang tiga) sejak 2015.

"Tahun 2015 PT Semen Padang telah mendapatkan akreditasi dengan kualifikasi akreditasi A . Harapan kami tahun ini, PT Semen Padang meraih akreditasi yang lebih tinggi lagi, yaitu akreditasi A Plus," kata Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury, Senin (19/4/2021).

Harapan itu disampaikan Tubagus terkait Sidang Pleno Akreditasi Kearsipan yang digelar secara online melalaui... Read more


CSR Semen Padang Adakan Pembekalan 177 Mitra Binaan

PADANG, 20/12 - Sebanyak 177 mitra binaan Social Responsibility (CSR) Semen Padang mengikuti pembekalan UMKM semester kedua tahun 2018 selama dua hari di Wisma Indarung, Kamis-Jumat, 20-21 Desember 2018.

Pembekalan dibuka oleh Kepala Departemen Komunikasi Perusahaan Oktoweri. Hadir dalam kesempatan itu Kepala Biro CSR Semen Padang Muhammad Ikrar, Kepala Bidang Pemberdayaan Ekonomi Satrio Rian Bhakti, dan staf dari Biro CSR Semen Padang, dan perwakilan dari Kepala Biro Perekonomian Sumatera Barat.

Kepala Departemen Komunikasi Peru... Read more

entry image

Semen Padang Serahkan Bantuan 20 Unit Alat Pengolahan Sampah untuk Kelompok Dasawisma Kemiri 8 Pasaman

PADANG (1/9/2020) - PT. Semen Padang melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan, memberikan bantuan sebanyak 20 unit alat pengolahan sampah kepada Dasawisma Kemiri 8 Jorong Sentosa, Nagari Panti, Kecamatan Panti, Kabupaten Pasaman.

Bertempat di halaman Kantor Camat Panti, bantuan untuk program Wanita Peduli Sampah bagi kalangan Ibu rumah tangga itu diserahkan oleh Staf CSR Semen Padang, Jayus Karnedi yang didampingi Staf Unit Safety Health Environtment (SHE) Alif Yuza kepada Ketua Dasawisma Kemiri 8, Irawati... Read more