Win Bernadino ke Aceh, Faisal Arif Jabat Ketua Umum SPSP Pengganti Antar Waktu

PADANG (2/12/2020) - Tampuk pimpinan Serikat Pekerja Semen Padang (SPSP) berganti komando, seiring dipindah tugaskannya Ketua Umum SPSP periode 2018-2020 Win Bernadino ke PT Semen Bangun Andalas (SBA), Aceh. 

Sebagai Pengganti Antar Waktu (PAW), dikukuhkanlah Ketua I Bidang Ketenagakerjaan Faisal Arif sebagai Ketua Umum SPSP untuk periode 2020-2022. Bertempat di Wisma Indarung Semen Padang, pengukuhan itu digelar secara virtual dan offline.

Pengukuhan Ketua Umum SPSP itu, turut dihadiri Direksi Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury me... Read more


Ratusan Warga Kekeringan, Semen Padang Distribusikan 46.000 Liter Air Bersih

PADANG (11/10/2023) - Untuk memenuhi kebutuhan air bersih akibat kemarau panjang yang melanda Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), khususnya di Kelurahan Batu Gadang, Kecamatan Lubuk Kilangan, PT Semen Padang menyalurkan bantuan air bersih.

Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati mengatakan, pendistribusian air bersih di Batu Gadang itu dilakukan di kawasan Kasumbo, tepatnya di RT01 dan RT05, RW 02. Jumlah air bersih yang didistribusikan sebanyak 3 tangki atau 46 ribu liter. 

"Pendistribusian air bers... Read more


entry image

Semen Padang Raih Dua Penghargaan Tertinggi ICA 2023

JAKARTA, 4/12/2023 - PT Semen Padang kembali meraih penghargaan bergengsi di tingkat nasional. Kali ini, menyabet dua penghargaan tertinggi yakni dua kategori Platinum pada ajang Indonesia CSR Awards (ICA) 2023 yang diselenggarakan Corporate Forum for CSR Development (CFCD).

Penghargaan ICA 2023 itu diterima Direktur Utama PT Semen Padang Asri Mukhtar Datuk Tumangguang Basa di Jakarta, Senin (4/12/2023).  

Direktur Utama PT Semen Padang Asri Mukhtar usai menerima penghargaan menyampaikan rasa syukur yang mendalam atas penghargaan bergengsi y... Read more


entry image

Semen Padang Serahkan 20 Tong Sampah Terpilah untuk Masjid Raya Sumbar

PADANG (4/12/2022) - Sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan lingkungan  di area Masjid Raya Sumatera Barat (Sumbar), PT Semen Padang menyerahkan bantuan 20 tong sampah terpilah, Minggu (2/12/2022) pagi. 

Diterima Sekda Provinsi Sumbar, Hansastri, bantuan tong sampah itu diserahkan oleh Kepala Departemen Komunikasi & Hukum  Perusahaan PT Semen Padang, Iskandar Z. Lubis, usai kegiatan Subuh Barokah yang digelar di Masjid Raya Sumbar. 

Dalam penyerahan bantuan tong sampah itu, turut hadir sejumlah pejabat di lingkungan Pemp... Read more