entry image

Nyaris Gulung Tikar di saat Pandemi, Anasrizal Tetap Jaga Eksistensi Konveksi Tas Baceno

PADANG (10/10/2022) - Sebuah tempat usaha konveksi tas dengan merek Baceno di Jalan Ir. H. Juanda No. 51 Kota Padang, tampak begitu sepi dari pengunjung. Namun begitu, deru mesin jahit pun terdengar cukup jelas hingga ke bagian halaman dari tempat usaha konveksi tersebut. Dan tentunya, deru mesin jahit itu menandai bahwa orderan tas di konveksi Baceno cukup banyak.

"Alhamdulillah, orderan sudah mulai banyak dan saya bisa kembali mempekerjakan 3 orang tukang jahit. Waktu pandemi Covid-19 kemarin agak berat, nyaris gulung tikar. Karena, tidak ada pe... Read more


entry image

Semen Padang Serahkan Bantuan 20 Unit Alat Pengolahan Sampah untuk Kelompok Dasawisma Kemiri 8 Pasaman

PADANG (1/9/2020) - PT. Semen Padang melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan, memberikan bantuan sebanyak 20 unit alat pengolahan sampah kepada Dasawisma Kemiri 8 Jorong Sentosa, Nagari Panti, Kecamatan Panti, Kabupaten Pasaman.

Bertempat di halaman Kantor Camat Panti, bantuan untuk program Wanita Peduli Sampah bagi kalangan Ibu rumah tangga itu diserahkan oleh Staf CSR Semen Padang, Jayus Karnedi yang didampingi Staf Unit Safety Health Environtment (SHE) Alif Yuza kepada Ketua Dasawisma Kemiri 8, Irawati... Read more

entry image

Semen Padang Minta Hasil Social Mapping Jadi Rujukan Forum Nagari Susun Program Kerja 2021

PADANG (9/11/2020) - PT Semen Padang meminta agar seluruh Forum Nagari di 12 kelurahan yang ada di ring 1 perusahaan PT Semen Padang, untuk dapat menjadikan hasil social mapping (pemetaan social) sebagai rujukan untuk merumuskan setiap rencana program kerja Forum Nagari untuk tahun anggaran 2021.

"PT Semen Padang, khususnya CSR perusahaan, berharap masing-masing Forum Nagari dalam penyusunan program kerja tahun depan, fokus kepada kondisi sosial yang sudah di-mappingkan," kata Kepala Unit CSR Semen Padang Muhamad Ikrar usai sosialisasi social mapping di Ged... Read more


entry image

Semen Padang Sukses Raih 5 Penghargaan ENSIA 2023

PT Semen Padang dengan inovasi lingkungan dan sosial yang dilakukannya, sukses meraih lima penghargaan pada ajang Environmental and Social Innovation Award (Ensia) 2023 yang diprakarsai PT Sucofindo.

Penghargaan Ensia 2023 itu diserahkan langsung oleh Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Alue Dohong kepada Kepala Unit Humas PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati, pada Penganugerahan Ensia Award, di Semarang, Kamis (10/8/2023).

"Alhamdulillah, dari beberapa kategori Ensia 2023, kami bisa memenangkan lima kategori, yakni dua platinum, dua gold, dan... Read more